Kau Selalu Ada Dalam Pikiranku
Sudah lama ku tak mendengar suaramu
Dan ku ingin mendengar suaramu
Sudah lama ku tak menatap wajahmu
Dan ku ingin melihat wajahmu
Tak hanya dari pikiranku saja
Tapi wajahmu itu nyata di hadapanku
Sudah lama kita tak saling bertegur menyapa
Tak saling mengobrol
Semua berjalan begitu kaku
Sangat kaku
Bagaimana kabarmu di sana?
Semua baik-baik sajakah?
Semalam aku bermimpi
Memimpikan kamu
Entah sudah kali ke berapa
Aku terus memimpikanmu
Mungkin kah aku kangen?
Atau aku terlalu kangen?
Kamu bisa saja tidak atau sama sekali
tidak memikirkan aku
Tapi aku di sini
Di tempat berbeda
dan terbilang jauh
Aku selalu memikirkanmu
17 Agustus
Hari pertama kita memulai cerita
Ingin ku ulang waktu itu
Betapa indahnya waktu itu
Ingatkah kamu?
Ingatkah cerita itu?
Karina Aprillia
Dan ku ingin mendengar suaramu
Sudah lama ku tak menatap wajahmu
Dan ku ingin melihat wajahmu
Tak hanya dari pikiranku saja
Tapi wajahmu itu nyata di hadapanku
Sudah lama kita tak saling bertegur menyapa
Tak saling mengobrol
Semua berjalan begitu kaku
Sangat kaku
Bagaimana kabarmu di sana?
Semua baik-baik sajakah?
Semalam aku bermimpi
Memimpikan kamu
Entah sudah kali ke berapa
Aku terus memimpikanmu
Mungkin kah aku kangen?
Atau aku terlalu kangen?
Kamu bisa saja tidak atau sama sekali
tidak memikirkan aku
Tapi aku di sini
Di tempat berbeda
dan terbilang jauh
Aku selalu memikirkanmu
17 Agustus
Hari pertama kita memulai cerita
Ingin ku ulang waktu itu
Betapa indahnya waktu itu
Ingatkah kamu?
Ingatkah cerita itu?
Karina Aprillia