RATAPAN HATIKU
RATAPAN HATIKU
Hatiku sekali lagi menangis
Hatiku terluka untuk kesekian kalinya
Entah ada berapa kesakitan yang sudah
menunggu untuk datang menghampiriku lagi
Di sini aku hanya bisa terdiam dan bersabar
Menerima dengan pasrah kesakitan itu
Tapi aku tak mau selamanya seperti ini
Menjadi orang yang lemah
Dan tidak pernah mau berusaha
untuk mendapatkan sesuatu
Apa yang menjadi keinginanku
Selama ini...
Tapi semakin lama aku kejar
Dan sudah semakin dekat
Malahan…
Apa yang aku inginkan semakin menjauh
Aku harus mencurahkan hatiku ini pada siapa ?
Bahkan sang dewi cinta,
keberuntungan, atau dewi apa pun itu
Tetap saja tidak dapat memberikan
jawaban atas permasalahanku ini
Kenapa aku harus begini ?
Kenapa nasibku seperti ini ?
Susah sekali bagiku untuk menangis
Susah sekali aku menunjukkan kekecewaanku
Aku bahkan bergembira di atas penderitaanku
Aku tak tahu kenapa sifatku seperti ini?
Aku terlalu mengutamakan perasaan orang lain
Daripada perasaan aku sendiri
Memang sebenarnya perbuatan aku ini baik
Baik sekali malahan…
Tapi…
Apa selamanya aku seperti ini ?
Membuat hatiku tetap merasa kesakitan ?
Haruskah aku begitu ?
Karina Aprillia
Hatiku sekali lagi menangis
Hatiku terluka untuk kesekian kalinya
Entah ada berapa kesakitan yang sudah
menunggu untuk datang menghampiriku lagi
Di sini aku hanya bisa terdiam dan bersabar
Menerima dengan pasrah kesakitan itu
Tapi aku tak mau selamanya seperti ini
Menjadi orang yang lemah
Dan tidak pernah mau berusaha
untuk mendapatkan sesuatu
Apa yang menjadi keinginanku
Selama ini...
Tapi semakin lama aku kejar
Dan sudah semakin dekat
Malahan…
Apa yang aku inginkan semakin menjauh
Aku harus mencurahkan hatiku ini pada siapa ?
Bahkan sang dewi cinta,
keberuntungan, atau dewi apa pun itu
Tetap saja tidak dapat memberikan
jawaban atas permasalahanku ini
Kenapa aku harus begini ?
Kenapa nasibku seperti ini ?
Susah sekali bagiku untuk menangis
Susah sekali aku menunjukkan kekecewaanku
Aku bahkan bergembira di atas penderitaanku
Aku tak tahu kenapa sifatku seperti ini?
Aku terlalu mengutamakan perasaan orang lain
Daripada perasaan aku sendiri
Memang sebenarnya perbuatan aku ini baik
Baik sekali malahan…
Tapi…
Apa selamanya aku seperti ini ?
Membuat hatiku tetap merasa kesakitan ?
Haruskah aku begitu ?
Karina Aprillia
*Entah kenapa, sepertinya aku lagi kecewa dengan seseorang yang sangat aku sayangi